Serbuan ponsel berplatform Android semakin gencar dilakukan. Baru-baru ini handset Nexus One yang dikeluarkan oleh Google sendiri selaku pengembang dari OS Android tersebut. Namun Nexus One ternyata dianggap tidak terlalu berkesan bagi sebagian pengamat teknologi.
Memang diakui oleh beberapa pengamat smartphone bahwa masih terdapat beberapa kekurangan pada handset Android milik Google tersebut. Antara lain seperti belum mendukung 3G dan belum mendukung touchscreen yang seharusnya terdapat pada smartphone kelas atas Android atau bahkan untuk ukuran ponsel sekalipun saat ini. Oleh karena itu produsennya sekali lagi harus memutar otak untuk meningkatkan fungsi dan fitur dari handphone buatan mereka agar dapat diterima di pasaran Indonesia maupun dunia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar